RANCANG BANGUN PENGATUR SUHU DAN SIRKULASI UDARA DI SMOKING ROOM

Exhaust fan juga sering ditemukan dalam ruangan khusus perokok (smoking
room/smokingarea) di ruangan yang udaranya tercemari dengan asap rokok yang dapat
mengganggukesehatan. (Smoking room/smoking area) biasanya tertutup rapat agar tidak
mencemari udara ruangan yang berada disekitarnya dan untuk membantu sirkulasi udara pada
ruangan tersebut (smoking room/smoking area) menggunakan exhaust fan dan biasanya terpasang
pada dindingatau pada ventilasi yang berfungsi sebagai sirkulasi udara pada rungan tersebut.
Exhaust fanini biasanya bekerja dengan kecepatan konstan dan ada beberapa yang memiliki
fasilitas pengaturankecepatan secara manual. Apabila dilihat dari segi efisiensi energi, akan terjadi
pemborosan dayapada saat kondisi ruangan bersih dan bebas dari asap dalam waktu yang relatif
singkat namunberulang-ulang, sehingga tidak efektif apabila harus mengatur kecepatan,
mematikan danmenghidupkan kembali secara manual. Semisal pada saat penggunaan ruangan,
akan ada jedawaktu ruangan tersebut digunakan atau tidak, namun biasanya walaupun ruangan
tersebut tidak digunakan untuk merokok exhaust fan tetap berputar atau menyala.